Silaturahmi dengan Seluruh Kader PKK, Bupati Batanghari Sampaikan Terimakasih
NEWSINFO.ID, BATANGHARI – Bupati Muhammad Fadhil Arief menghadiri silaturahmi serta Halal Bihalal seluruh Kader PKK Desa, Kecamatan serta Kabupaten Batanghari. Kegiatan berlangsung di Serambi Rumah Dinas Bupati Batanghari, Rabu (8/5/2024)…